Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2012

SELAPANAN BPP SENDANG MASIH EKSIS

Gambar
Selasa Kliwon, 27 Nopember 2012 ada pertemuan rutin G apoktan se Kecamatan Sendang di BPP Sendang  Pertemuan tersebut dihadiri oleh seluruh penyuluh pertanian (PNS, THL-TBPP), ketua gapoktan dan perwakilan kelompok tani tingkat desa se-Kecamatan. Narasumber dalam pertemuan tersebut adalah Koordinator BPP Sendang Bpk. Nurhuda Marzuki, Amd dan Ketua KTNA Bpk Tameji Kecamatan   Sendang. NARA SUMBER  

BLAS JUGA MENYERANG RUMPUT GAJAH

Gambar
PYRICULARIA ORYZAE / PENYAKIT BLAS          Suatu penyakit yang harus di waspadai karena bisa menyebabkan kerusakan pada tanaman bahkan bisa menurunkan hasil dan umumnya menyerang tanaman padi tetapi akhir-akhir ini penyakit yang satu ini tidak pandang bulu bahkan menyerang rumput gajah. PROFIL RUMPUT GAJAH YANG TERSERANG BLAS

AYAM PELUNG BIKIN KITA UNTUNG

Gambar
        Anda pernah tahu, melihat, mendengar atau bahkan belum  pernah tahu sama sekali melihat jenis ayam yang satu ini. Ayam pelung berasal dari jenis ayam lokal dari Kabupten CIANJUR Propinsi JAWA BARAT dan mempunyai beberapa ke UNGGULAN daripada ayam lokal jenis lain ( Ayam Kampung ) AYAM PELUNG JANTAN

TAK HARUS DENGAN MENAMBAHKAN KONSENTRAT

Seperti yang kita tahu bahwa ternak mutlak memerlukan Protein untuk pertumbuhan, begitu juga pada ternak kambing.   Peternak biasanya selain memberikan rumput juga menambahkan konsentrat untuk mencukupi kebutuhan protein tersebut. Hal tersebut tentu saja menambah biaya produksi dan ujungnya keuntungan usaha berkurang.             Pada daerah yang ketersediaan lahan untuk menanam hijauan masih luas bisa disiasati dengan penanaman Hijauan Pakan Ternak dari bangsa Leguminosae seperti Kaliandra dan Gamal / Dadap B. Kedua jenis Hijauan ini memiliki kandungan protein yang cukup tinggi. Gamal / Dadap B mempunyai kandungan Protein Kasar 23 % dan Kaliandra 22,4 % ( sumber : Animal Feed Resources Information system,FAO ) . Jika dibanding konsentrat sapi perah yang ada didaerah Sendang Kabupaten Tulungagung yang mempunyai kadar protein ± 14 % dengan harga Rp 2.000,- /kg Gamal dan Kaliandra masih unggul dari segi kadar protein. Be...

MENGINTIP JABON DI MARON

Gambar
Mengintip itu indah, berdasarkan istilah sehari-hari itu kami menggunakannya untuk suatu judul tulisan ini supaya menarik dan mudah dimengerti. Di akhir bulan yang lalu tepatnya pada   Hari Selasa Tanggal 30 Oktober 2012 sejumlah 26 orang yang terdiri dari enam Penyuluh dan 20 orang (Gapoktan dan Poktan) se Kecamatan Sendang Kabupaten Tulungagung melaksanakan Study Banding di Desa Maron   Kecamatan Kademangan Kabupaten Blitar.   Tanaman JABON umur 8 bulan

Mengenal dan Memanfaatkan Beberapa Jenis Mikroba Dalam Berusahatani

            T anah merupakan habitat yang sangat kaya akan keragaman mikroorganisme seperti bakteri, aktinomicetes, fungi, protozoa, alga dan virus. Tanah-tanah pertanian yang subur mengandung lebih dari 100 juta mikroba per gram tanah. Produktivitas dan daya dukung tanah tergantung pada aktifitas mikroba tersebut. Sebagian besar mikroba tanah memiliki peranan yang menguntungkan bagi pertanian. Mikroba tanah antara lain berperan dalam mendegradasi limbah-limbah organic pertanian, re-cycling hara tanaman, fiksasi biologis dan dari udara, pelarut fosfat, merangsang pertumbuhan tanaman, biokontrol pathogen tanaman, membantu penyerapan unsure hara tanaman dan membentuk simbiosis menguntungkan. Bioteknologi berbasis mikroba tanah dikembangkan dengan memanfaatkan peran penting mikroba tanah tersebut, diantaranya yaitu : 1.       Teknologi Kompos Bioaktif

SISINGKAN LENGAN BAJU, BEKERJA SAMA-SAMA

Gambar
            Ada hal yang berbeda pada hari Senin Tanggal 5 Nopember 2012   di BPP sendang yaitu semua penyuluh pertanian baik PNS maupun THL-TBPP melaksanakan kerja bhakti pembangunan jalan (rabat beton) menuju kantor BPP Sendang Kab. Tulungagung