Pertemuan Kelompoktani

PERTEMUAN RUTIN KELOMPOKTANI

      Pertemuan kelompoktani "TANI MAJU" dilaksanakan disekretariat kelompoktani pada tanggal 24 setiap bulannya dan dihadiri sekitar 30 anggota kelompoktani, penyuluh pertanian dan beberapa bulan sekali dihadirkan formulator baik dari pembenihan maupun obat-obatan pertanian.
    Pertemuan kelompoktani bertujuan untuk membahas permasalahan-permasalahan dibidang usaha taninya.  Kelompoktani "Tani Maju" ini seluruh anggotanya berkecimpung dalam usaha hortikultura seperti cabai, kubis, wortel, tomat dan beberapa jenis sayuran lainnya.

















Komentar

Postingan populer dari blog ini

BLAS JUGA MENYERANG RUMPUT GAJAH

KACANG SRIWET